Wednesday, October 14, 2015

Filled Under: , , ,

TIPS MENGATASI SUAMI JENUH KEPADA ISTRI




kejenuhan suami
Dalam rumah tangga yang mempunyai peran adalah suami dan wakilnya adalah istri.Apabila suami sudah jenuh terhadap istrinya maka terjadilah problem antara suami dan istri,maka itu istri harus bijak sebijaknya mengurus suami dan rumah tangganya,agar suami tetap betah di rumah,apabila suami sudah jenuh kepada istrinya,maka suami bisa saja selingkuh atau tidak mau berhubungan intim lagi bersama istri karena kejenuhan itu.Jadi apa bila suami sudah jenuh kepada istri atau suami sudah selingkuh dengan wanita lain,istri harus melakukan sesuatu agar suami bisa sembuh dari penyakit kejenuhanya terhadap istri.

Suami Merasa Jenuh
Yang tau pakah suami anda jenuh melihat anda,hanya dia sendiri yang tau.Karena itu,tanyakan langsung padanya.Jangan takut bertanya.Wajar anda bertanya seperti itu,sebab rumah tangga sebaiknya terbuka dan saling berbagi informasi bila ada sesuatu yang kurang jelas.Hanya,pertanyaan harus disampaikan dengan sopan.Hindari bertanya sambil emosi.Pertanyaan juga perlu disampaikan pada waktu yang tepat.Misalnya di sela sela acara makan malam bersama dimana situasinya sangat menggembirakan.

Terlepas benar atau tidaknya ucapan suami anda,yang jelas anda harus berusaha tampil menarik sekalipun di rumah.Hindari penampilan asal asalan.Itulah sebabnya,bepakaiyanlah yang bersih,rapi dan baik.Kemudian gunakan make up seperlunya sehingga tidak kelihatan menor.Parfum bebau lembut boleh dipakai untuk menciptakan suasana menjadi segar.Sopan santun dalam bertutur kata dan tingkah laku juga harus di perhatikan.

Suami Selinkuh
Suami anda yang masih sering menjalin cinta dengan wanita lain,menunjukan dirinya sebagai sosok pria kurang bertanggung jawab,ia hanya memikirkan keinginanya sendiri tetapi tidak memperhatikan bagaimana perasaan istri yang di tinggalkan selingkuh bersama wanita lain.
solusi kejenuhan suami

Anda tidak tau mengapa suami anda menjalin cinta dengan wanita lain.Apakah ia tidak puas dengan pelayanan anda? Atau,apakah karena factor lingkungan? Yang tau jawabanya hanyalah suami anda sendiri.Tanyakan langsung padanya mengapa ia melakukan hal seperti itu.Dengarkan saat ia berbicara dan penuhi harapanya.Namun,jika ia tidak mau terbuka,tetaplah bersabar.Tanyakan lain kali dalam situasi yang berbeda.

Yang penting,jangan bosan mengingatkan suami jika tindakanya selama ini kurang tepat.Lebih baik konsentrasi mengurus keluarga dari pada melakukan hal seperti itu yang hanya membuang waktu,tenaga,pikiran,dan uang.Kendati ia marah saat di beri pengertian,jangan putus asa.Tetaplah sering mengingatkan di saat pikiran suami sedang jernih.

Bagi anda sendiri,perhatikan penampilan sekalipun di rumah.Berpakaianlah dengan rapi dan berdandan secukupnya agar penampilan anda menarik di mata suami. Juga,perhatikan tuturkata,penuhi kebutuhan suami,dan hargai pendapatnya.Karena merasa di perhatikan,suami akan tetap setia dan bisa berkonsentrasi mengurus keluarga.

Demikianlah artikel ini tentang masalah kejenuhan suami terhadap istri.Semoga yang lagi ada masalah dengan suaminya mendapatkan arti atau makna di dalam artikel yang saya tulis ini.







                                           =SEKIAN DAN TERIMAKASIH=






0 komentar:

Post a Comment

terima kasih telah berkunjung di blog ini,berkomentarlah dengan sopan.